Bawaslu Kabupaten Dharmasraya Adakan Rapat di Kantor Penguatan Kelembagaan Tindak Lanjut MoU Bersama Perguruan Tinggi, acara berlangsung di kantor Bawaslu Dharmasraya, Selasa (02/12)
Dalam pertemuan tersebut, membahas berbagai peluang kerja sama strategis, khususnya dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang relevan dengan tema kepemiluan, etika politik, serta peningkatan partisipasi masyarakat dalam proses demokrasi. Bawaslu Dharmasraya menilai perguruan tinggi memiliki peran penting sebagai mitra strategis dalam mencetak generasi muda yang kritis, berintegritas, dan berwawasan kebangsaan.
Kegiatan ini menjadi wujud komitmen Bawaslu Dharmasraya dalam berperan aktif menjaga nilai-nilai demokrasi melalui kolaborasi lintas lembaga.
#BawasluMengawasi
#AyoAwasiBersama
-----------------‐---------------------------------
Ikuti terus informasi seputar Bawaslu Kabupaten Dharmasraya
Facebook : Bawaslu Kabupaten Dharmasraya
Instagram : @Bawaslu_Kabupaten_Dharmasraya
Twitter : @BawasluDms
Youtube : Bawaslu Dharmasraya
Tiktok : Bawaslu Dharmasraya
Website : https://dharmasraya.bawaslu.go.id